Showing posts with label energi. Show all posts
Showing posts with label energi. Show all posts

Sunday, August 23, 2015

Gerak Harmonis Sederhana

|13 komentar


Gerak harmonik sederhana disebut juga getaran harmonis sederhana didefinisikan sebagai gerak bolak -balik secara periodik melewati titik keseimbangan yang dipengaruhi oleh gaya pemulih. Contoh gerak harmonik adalah , gerak ayunan bandul, gerak melingkar, ayunan pegas , gelombang.

 Satu getaran adalah gerak dari  A-ke B-ke C-ke B- ke A atau dari C-ke B-ke A- ke B ke C atau gerak dari B ke A ke B ke C ke B. Kalau gerak dari B ke A ke B menurut mu berapa gerakan?

Monday, March 19, 2012

Hukum Kekekalan Energi Kalor

|25 komentar

Kalor adalah nama lain dai energi panas di sebut pula bahang. Sama seperti halnya energi mekanik maka pada energi kalor juga berlaku hukum kekekalan energi kalor yang dikenal dengan azas Black yang diajukan oleh Joseph Black,  yaitu pada pencampuran dua zat, banyaknya kalor yang dilepas  oleh zat yang suhunya lebih tinggi  sama dengan banyaknya kalor yang diserap oleh zat yang suhunya lebih rendah.

Friday, February 17, 2012

Konversi Skala Termometer

|17 komentar

termometer
Termometer adalah suatu alat yang digunakan untuk mengukur suhu suatu benda atau sistem secara kuantitatif. Termometer dibuat berdasarkan sifat dasar suatu bahan yang berubah secara teratur terhadap perubahan suhu. Sifat suatu bahan yang berubah secara teratur terhadap perubahan suhu dinamakan sifat thermometrik.

Saturday, February 4, 2012

Hukum Kekekalan Energi Mekanik

|21 komentar

aplikasi energi mekan
Hukum kekekalan Enegi Mekanik berbunyi Pada sistem yang terisolasi (hanya bekerja gaya berat dan tidak ada gaya luar yang bekerja) selalu berlaku energi mekanik total sistem konstan. Pada posting tentang macam-macam bentuk energi diantaranya adalah energi potensial dan energi kinetik.

Friday, February 3, 2012

Spektrum Gelombang Elektromagnetik

|60 komentar

Spektrum adalah sebuah kata lain yang berarti “hantu” atau bayangan hitam. Kata Spektrum  pertama kali digunakan oleh Isaac Newton pada tahun 1671. Untuk menjelaskan bayangan sinar yang dibentuk oleh prisma menyerupai pelangi yang berwarna warni seperti lagu anak TK “pelangi-pelangi” yang dinamakan spektrum gelombang elektromagnetik.